Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

Senja di Pantai Losari..

Sebelumnya mohon maaf, karena saya sedang jaraaang banget pergi kemana-mana maka demi keberlanjutan eksistensi blog saya memutuskan untuk reupload beberapa tulisan lawas. Sekalian nostalgia ya.. throwback to the the time i felt excited about going to another destination. Ini salah satu dari banyaaak tulisan dari blog lama (sudah dihapus) yang rencananya akan saya upload lagi sementara nungguin kesempatan jalan ke tempat-tempat baru. Semoga masih diberi kesempatan untuk kerja sambil jalan kemana-mana lagi ya, biar tetep sehat jasmani rohani. -- 2016, Sebuah kiriman dibagikan oleh aisyah's (@ourshorttrip) pada 6 Agu 2018 jam 8:39 PDT Beberapa hari lalu tempat kerja saya ngadain kegiatan di Makassar, Yeeeeey! Seneng banget, karena saya memang belum pernah sama sekali pergi ke Makassar. Ini yang pertama, dan perginya bareng-bareng pula, asiiiikk! Hari Minggu, kami rame-rame berangkat dari Jakarta . Landing di bandar udara Sultan Hasanuddin,

Masjid Mujahidin, sebuah oase di tanah Khatulistiwa

Last story dari tanah Khatulistiwa.. Sebuah kiriman dibagikan oleh aisyah's (@ourshorttrip) pada 1 Agu 2018 jam 9:14 PDT Jadi setiap dinas luar ke daerah baru, saya berusaha menyempatkan diri shalat di masjid Raya atau masjid Agung di wilayah yang saya kunjungi. Nah kemaren dulu ketika berkesempatan mengunjungi tanah Khatulistiwa, bumi Pontianak, saya mampir ke masjid Raya Mujahidin Pontianak . JL. A.Yani, Kec.Pontianak Selatan, Kota Pontianak, Prov.Kalimantan Barat. Sebuah kiriman dibagikan oleh aisyah's (@ourshorttrip) pada 1 Agu 2018 jam 9:12 PDT Masjidnya baru dan bagus, ramee pula jamaahnya. Seperti kebanyakan masjid baru, catnya baru berwarna putih bersih, lingkungan dan toiletnya pun bersih, ruangan-ruangan di lantai bawah masjid terlihat rapi dan tertata, parkirannya pun luas dan memudahkan jamaah yang membawa kendaraan. Sebuah kiriman dibagikan oleh aisyah's (@ourshorttrip) pada 1 Agu 2018 jam 9:13 PDT

Kasultanan Kadriah, Pontianak

Lokasi selanjutnya yang menjadi destinasi mbolang sekaligus menjadi lokasi paling berkesan, adalah istana Kasultanan Kadriah, Pontianak. Sebuah kiriman dibagikan oleh aisyah's (@ourshorttrip) pada 8 Peb 2018 jam 12:38 PST Jadi, karena saya dan teman saya sama-sama buta arah di Pontianak dan tidak berani bawa kendaraan sendiri, kami memutuskan untuk menyewa mobil selama mbolang di Pontianak. Kebetulan ada sopir mobil sewaan yang mau mengantarkan kami berkeliling ke beberapa destinasi. Selama perjalanan, kami disarankan oleh pak sopir untuk mampir istana agar waktunya ngepas dua jam (waktu minimal menyewa mobil). Awalnya iseng, yaudahlah sekalian mampir mumpung searah. Karena sedikit sekali info yang saya peroleh tentang tempat ini , a walnya saya pikir istana ini adalah semacam istana kasultanan yang sudah runtuh atau tidak dihuni. Apalagi lokasinya yang terletak agak di pinggir kota, di kecamatan Pontianak Timur. Lokasi tepatnya berada di K

Tugu Khatulistiwa, Pontianak

Dear readers, how are you? After a loooong break, finally now i’m back...yeeeey! Mohon maaf atas ketidakhadiran tulisan receh saya selama beberapa waktu kebelakang. You know, life’s been rough and i have to survive jadi untuk sementara kemaren absen dulu nulisnya. Actually sampe sekarang juga masih belum berkesempatan kemana-mana jadinya gak ada bahan untuk apdet blog, sedih.. Sebagai salah satu solusi untuk membangkitkan kembali gairah menulis, saya sengaja ngoprek file lama di laptop and i found this one. Foto-foto dan tulisan di blog lama tentang a short trip to ibu kota provinsi Kalimantan Barat, kota Pontianak. Perjalanan ini sudah agak lama, saat saya masih agak kurus. Jadi jika nanti menemukan foto saya, percayalah dulu saya pernah sekurus itu meskipun sekarang menggendut *insecure*.  So, lets check this one, barangkali bisa jadi referensi buat kamu-kamu yang sedang atau akan mbolang manja ke Pontianak. Jangan lupa untuk menyempatkan diri mengunjungi beberapa spot c